ENIMEKSPRES.CO.ID, JAKARTA – YouTuber ternama Atta Halilintar sudah bisa menggendong putri pertamanya, Baby A.
Hal tersebut disampaikan oleh mertua Atta Halilintar, Ashanty.
Baca juga: Bayi Kembar Lahir Hanya Terpisah 15 Menit, Tapi Beda Tahun
“Sudah (menggendong bayi), belajar, kan, pelan-pelan,” kata Ashanty di Rumah Sakit Umum (RSU) Bunda, Menteng, Jakarta Pusat, pada Rabu (23/2/2022).